Kebaikan yang ditebar di lingkungan kerja bisa membuat suasana kerja Anda lebih nyaman, menciptakan hubungan professional yang lebih baik, serta membuat diri Anda kian produktif. Berikut ini adalah tips bagaimana menjadi seorang team player yang baik dam sebuah team work di unit kerja perusahaan Anda: 1. Meminjamkan peralatan kerja semacam bolpoin dan paperclip kepada rekan di sebelah meja Anda, ketimbang ia harus berjalan kaki mengambil di sekretaris.
2. Jangan menggosipkan dirinya dengan rekan kerja yang lain.
3. Saling berbagi ilmu dengan rekan kerja.
4. Mematikan komputernya pada jam pulang kantor ketika rekan Anda tidak lagi kembali ke mejanya berhubung ada meeting di luar kantor.
5. Mendukung ide-idenya di dalam rapat.
6. Memberikan bingkisan kecil semacam permen atau cokelat, sebagi ungkapan perhatian di saat hari raya, ulang tahun, ataupun momen istimewa lainnya.
7. (Sesekali) menutup kekeliruan yang dilakukan rekan kerja, supaya ia tidak disemprot habis-habisan oleh bos.Kemudian, membantu membereskan masalah ayng timbul karena kekeliruan tersebut.
8. Membantunya mengingatkan jadwal meting dan deadline, apabila rekan kerja Anda agak pelupa.
9. ‘Meminjamkan’ telinga apabila rekan kerja Anda ingin menceritakan tentang kesulitan yang sedang ia hadapi.
10. Jangan merecoki rekan Anda dengan tugas Anda sendiri atau masalah pribadi, ketika ia tampak sedang sibuk.
2. Jangan menggosipkan dirinya dengan rekan kerja yang lain.
3. Saling berbagi ilmu dengan rekan kerja.
4. Mematikan komputernya pada jam pulang kantor ketika rekan Anda tidak lagi kembali ke mejanya berhubung ada meeting di luar kantor.
5. Mendukung ide-idenya di dalam rapat.
6. Memberikan bingkisan kecil semacam permen atau cokelat, sebagi ungkapan perhatian di saat hari raya, ulang tahun, ataupun momen istimewa lainnya.
7. (Sesekali) menutup kekeliruan yang dilakukan rekan kerja, supaya ia tidak disemprot habis-habisan oleh bos.Kemudian, membantu membereskan masalah ayng timbul karena kekeliruan tersebut.
8. Membantunya mengingatkan jadwal meting dan deadline, apabila rekan kerja Anda agak pelupa.
9. ‘Meminjamkan’ telinga apabila rekan kerja Anda ingin menceritakan tentang kesulitan yang sedang ia hadapi.
10. Jangan merecoki rekan Anda dengan tugas Anda sendiri atau masalah pribadi, ketika ia tampak sedang sibuk.